Pemilihan umum legislatif Indonesia 1955
Indonesiannews.co / Jakarta, 3 Oktober 2021. Pemilihan umum legislatif Indonesia 1955 (biasa dikenal dengan Pemilu 1955) adalah pemilihan umum pertama di Indonesia yang diadakan pada tahun 1955. Pemilu ini sering dikatakan sebagai pemilu Indonesia paling demokratis.